Dua tim yang sudah tidak mempunyai kepentingan di laga terakhir Bundesliga musim 2018/2019 tetap akan menyajikan laga sengit serta ditunggu oleh kedua supoter mereka. Bremen yang akan menjamu RB Leipzig di Weserstadion pada 18 Mei 2019 pukul 20:30 Wib. Bremen tentu akan berusaha untuk memberi kemenangan terakhir bagi pendukung setia nya serta menjadi ajang untuk membalas kekalahan di pertemuan pertama, sedangkan RB Leipzig yang sudah menyegel peringkat 3 klasemen serta di pastikan akan berlaga di kompetisi liga champions musim depan bakal tetap bermain dengan target menang meski bertandang di akhir pekan juga sebagai persiapan menghadapi final DFB Cup melawan Bayern Munchen pada tanggal 26 Mei 2019 di Olympiastadion Berlin.
Kondisi Skuat Tim Bremen
Bremen yang di musim ini sudah di pastikan tidak akan berlaga di kompetisi eropa serta hanya bisa paling maksimal finish di posisi 7 klasemen akan berusaha memberi permainan terbaik nya di laga terakhir melawan RB Leipzig. kemenangan di laga melawan Hoffenheim akan dijadikan sebagai semangat untuk menghentikan trend positif RB Leipzig. Pelatih Florian Kohfeldt ingin para pemain bermain lepas karena sang pelatih sadar laga ini tidak akan mudah mereka menang kan meski bermain di kandang sendiri. Gelandang Maximilian Eggestein yang musim ini bermain cukup impresif membuat sang pemain ada kemungkinan untuk hengkang di musim depan. Laga ini juga menjadi laga terakhir bagi stiker gaek asal Peru Claudio Pizarro yang memutuskan pensiun setelah berkarir 23 tahun sebagai persepakbola profesional.
Kondisi Skuat Tim RB Leipzig
RB Leipzig di musim ini bermain stabil sepanjangan musim dengan berhasil lolos ke liga champions serta final DFB pokal dan membuat rekor bagi klub mereka dengan meraih 19 kali tanpa kekalahan di kompetisi resmi musim ini sebuah pencapai yang fantastik bagi klub yang baru berdiri pada musim 2009 tersebut. Di laga pekan ini menghadapi Bremen pelatih Ralf Rangnick tetap akan menargetkan kemenangan karena ini menutup musim dengan gemilang. Seluruh supoter serta pelatih yakin tim nya bakal bisa meraih poin di laga terakhir apalagi di dukung oleh lini pertahanan yang paling kuat di Bundesliga musim ini, Kiper utama asal Hungary Peter Gulacsi menjadi kiper dengan kebobolan paling sedikit yaitu kemasukan hanya 27 gol mengalahkan kiper lain nya di Bundesliga.
Kedua tim hanya bertemu 7 kali dengan stastistik Bremen Wins : 2 kali Draws 1 kali serta RB Leipzig Wins 4 kali.
Prediksi Ball Possession Bremen (49%) – RB Leipzig (51%)
Perkiraan Line Up Bremen vs RB Leipzig
Bremen (4-3-3)
1 Pavlenka
23 Selassie – 13 Veljkovic – 18 Mosainder – 5 Augustinsson
35 Eggestein – 17 Sahin – 30 Klaassen
8 Osako – 10 Kruse – 11 Rashica
RB Leipzig (4-1-2-1-2)
1 Gulacsi
16 Klostermann – 6 Konate – 4 Orban – 23 Halstenberg
31 Demme
7 Sabitzer – 27 Laimer
10 Forsberg
9 Poulsen – 11 Werner
Prediksi Skor Akhir
( Bremen 1 – 2 RB Leipzig )