Prediksi Bola Crystal Palace Vs Man United 28 Februari 2019

Prediksi Bola Crystal Palace Vs Man United 28 Februari 2019

Prediksi Bola Liga Inggris – Pada prediksi Bola nanti malam, Crystal Palace akan berhadapan dengan tim papan atas Manchester United pada laga liga Inggris pekan ke-28. Tentu ini akan menjadi tantang berat bagi Crystal Palace. Namun Crystal Palace telah menunjukan performa terbaik mereka pada laga-laga sebelumnya, sedangkan Manchester United sendiri akan bertandang ke markas Crystal Palace. Dalam laga ini Manchester United lebih diunggulkan di banding tim tuan rumah Crystal Palace karena Perbedaan kualiatas yang cukup mencolok.

Permainan United jauh membaik sejak ditangani Solksjaer. Mereka berani bermain menyerang dan menerapkan kombinasi apik untuk membongkar pertahanan lawan. Perbaikan juga terjadi di lini belakang dimana David de Gea mulai tampil lebih konsisten memasuki tahun 2019. Crystal Palace diatas kertas harusnya bisa diatasi, namun bermain di markas lawan bisa saja memberikan tekanan tersendiri. Christian Benteke dkk. berniat untuk mengambil tiga angka dari raksasa Premier League dan misi tersebut akan dijalani dengan penuh keseriusan.

Roy Hodgson jelas sudah kenal betul dengan tipikal bermain Manchester United. Ole sepertinya akan kembali mengusung filosofi sepakbola yang dibangun Sir Alex Ferguson untuk membangkitkan kembali kejayaan United. Itulah yang membuat Hodgson akan melawan anggapan publik bahwa mereka akan bermain bertahan. Meskipun masih tetap mengutamakan permainan defensif, Palace tampaknya akan menaikkan garis pertahanan untuk mencuri bola lebih cepat. Dengan begitu, Palace bisa melancarkan serangan balik kilat yang akan membuat United kerepotan. Mereka juga akan mencari kesempatan untuk mencuri gol lewat set pieces, terutama pada situasi corner atau tendangan lambung ke jantung pertahanan. Peran Benteke sangat diharapkan untuk misi mencetak gol.

Meskipun begitu, secara efektivitas lini depan Palace memang relatif meragukan. Walaupun sepertinya Benteke bisa diandalkan sebagai penggedor gawang lawan, rasio keberhasilan striker ini dan penyerang Palace lainnya tergolong kurang optimal. Palace perlu menciptakan banyak peluang dan jelas hal tersebut bukan tugas yang mudah saat menghadapi permainanya menyerang United dibawah asuhan Solksjaer. Belum lagi peran Matic dan Herrera yang begitu vital dalam menebas serangan lawan sejak dari lini tengah. Hodgson harus mengoptimalkan peran dari lini kedua untuk menciptakan sebanyak mungkin peluang di pertandingan ini.

United sendiri punya skuad yang relatif melimpah dengan skill individu yang menakjubkan. Lini depan Setan Merah yang sebelumnya loyo sekarang kembali bergairah. Sekalipun striker andalan Romelu Lukaku belum kembali ke performa musim lalu, United masih punya Rashford dan Martial yang belakangan semakin tajam. Peran Paul Pogba dalam mengkreasikan berbagai peluang di depan gawang juga membuat United semakin tokcer untuk urusan mencetak gol. Bersama dengan lini belakang yang bermain kokoh, Palace akan kesulitan untuk mencari celah mencuri gol dari United.

Masalah utama hanya ada pada koordinasi lini belakang dimana para bek tengah United kerap kelimpungan saat menghadapi crossing. Hal ini justru berbahaya karena disitulah kekuatan utama Palace musim ini. Jantung pertahanan United memang kerap kehilangan konsentrasi ketika mengawal lawan di duel udara. Sejauh ini belum ada kombinasi yang sempurna dalam mengawal pertahanan dan Solksjaer hanya bisa menginstruksikan skuad yang ada untuk bermain sebaik mungkin.

Memilih untuk mengincar serangan balik, Palace tampaknya akan bermain lebih bertahan. United akan lebih mendominasi permainan namun mereka akan kerepotan dengan garis pertahanan tinggi yang diterapkan oleh Hodgson. Besar kemungkinan Solksjaer akan memasang Lukaku lebih dulu dan Palace merespon dengan memajukan pertahanan supaya lebih cepat dalam mencuri bola. Hal inilah yang membuat United akan lebih banyak mengambil penguasaan bola di area sendiri. Palace akan mengambil inisiatif langsung mengalirkan bola ke depan untuk dimanfaatkan oleh Benteke dan Ayew.

Sektor sayap akan menjadi kunci mengingat gaya bermain kedua klub yang mengandalkan para winger cepat. United harus lebih sigap dalam mengawal Jeffrey Schlup yang begitu licin untuk dihentikan. Pertandingan diprediksi akan berjalan ketat dengan perlawanan sengit dari Palace. Bisa saja United unggul lebih dulu kemudian disamakan oleh the Eagles.

Dalam laga ini, Manchester United harus bisa mendominasi lini tengah, jika hal itu berjalan dengan mulus, dan Paul Pogba dapat membantu serangan dan mengirimkan umpan-umpan matang, maka The Reds Devil akan mudah menang dalam laga tandang kali ini.

Head To Head Crystal Palace Vs Manchester United:
24 November 2018 Manchester Utd 0-0 Crystal Palace
06 Maret 2018 Crystal Palace 2-3 Manchester Utd
30 September 2017 Manchester Utd 4-0 Crystal Palace
21 Mei 2017 Manchester Utd 2-0 Crystal Palace
15 Desember 2016 Crystal Palace 1-2 Manchester Utd

Pertandingan Terakhir Crystal Palace:
17 Februari 2019 Doncaster 0-2 Crystal Palace
09 Februari 2019 Crystal Palace 1-1 West Ham
02 Februari 2019 Crystal Palace 2-0 Fulham
31 Januari 2019 Southampton 1-1 Crystal Palace
27 Januari 2019 Crystal Palace 2-0 Tottenham

Pertandingan Terakhir Manchester United:
19 Februari 2019 Chelsea 0-2 Manchester Utd
13 Februari 2019 Manchester Utd 0-2 Paris SG
09 Februari 2019 Fulham 0-3 Manchester Utd
03 Februari 2019 Leicester 0-1 Manchester Utd
30 Januari 2019 Manchester Utd 2-2 Burnley

Prediksi Starting Lineup Crystal Palace:
Guaita, Wan-Bissaka A, Tomkins J, Sakho M, van Aanholt P, Townsend A, McArthur J, Milivojevic L, Schlupp J, Ayew J, Benteke C
Prediksi Starting Lineup Manchester United:
de Gea D, Dalot D, Smalling C, Jones P, Shaw L, Herrera A, Matic N, Pogba P, Mata J, Lukaku R, Martial A

PREDIKSI CRYSTAL PALACE VS MANCHESTER UNITED 28 FEBRUARI 2019
Bursa Pasaran Crystal Palace 0:0,5 Manchester United
Prediksi Skor
Crystal Palace 1-2 Manchester United