Prediksi Bola LA Galaxy Vs orlando City 30 Juli 2018

la galaxy vs orlando city

Prediksi Bola Liga Amerika – Pada prediksi bola malam ini Musim lalu merupakan kenangan paling buruk bagi Los Angles Galaxy saat mereka dipastikan tak lolos ke babak Play Off MLS. Meski berlabel tim superstar, LA Galaxy harus menerima kenyataan pahit tersebut. Tak ingin prestasi buruk tersebut terulang, manajemen mantan klub David Beckham ini langsung bergerak cepat di bursa transfer pemain. Beberapa pemain resmi dilepas dan digantikan dengan superstar baru.

Langkah pertama LA Galaxy di awal musim lalu tentu fokus untuk membenahi lini depan yang semusim sebelumnya sangat tidak produktif. Striker haus gol asal Norwegia Ola Kamara dibajak dari Columbus Crew, gelandang tengah lulusan La Masia asal Villareal yang juga adik playmaker Giovani Dos Santos, Jonathan Dos Santos juga sukses didatangkan. Terakhir LA Galaxy membuat heboh saat berhasil membawa seorang Zlatan Ibrahimovic ke Amerika Serikat. Otomatis LA Galaxy adalah tim dengan lini depan paling menakutkan dengan adanya duet Kamara dan Ibrahimovic.

Di awal musim LA Galaxy tampak kesulitan untuk memadukan para pemain anyaranya yang semuanya berstatus pemain bintang. Namun dalam 6 laga terakhir ini nampaknya pergerakan transfer mereka berbuah dengan manis dengan meraih 4 kemenangan dan 2 hasil seri. Raihan apik tersebut otomatis mendongkrak posisi mereka ke posisi 7 klasemen overall dan peringkat 4 wilayah barat. LA Galaxy pun tinggal berfokus mengamankan zona playoff dengan finish sebaik mungkin.

Akhir pekan ini LA Galaxy berpeluang besar mnambah panjang catatan positif mereka saat akan kedatangan tamu Orlando City. Partai ini akan berlangsung akhir pekan ini hari Minggu pagi 30 Juli 2018. Jika tak ada kejutan yang berarti, LA Galay diprediksi akan dengan mudah mengamankan 3 angka dari Orlando City.

Orlando City memang tengah mengalami penurunan performa dibandingkan musim lalu. Sebabnya tentu saja karena mereka harus ditinggal para pemain andalannya. Ricardo Kaka memilih tak melanjutkan kontraknya dan memutuskan untuk pensiun dari sepakbola. Sementara mesin gol Orlando selama beberapa musim, Kyle Larrin hengkang ke Liga Turki bersama Besiktas. Kehilangan Larrin tentu merupakan masalah besar bagi Orlando. Meski masih memiliki Dominic Dwyer, namun tentu untuk bersaing di MLS tak cukup hanya dengan mengandalkan Dwyer seorang.

Dalam laga ini tuan rumah LA Galaxy semakin diunggulkan karena tak memiliki maslaah terkait absennya pemain. Memang playmaker Sebastian Lletget terpaksa absen karena cedera ankle namun peranya bisa digantikan dengan baik oleh Giovani Dos Santos yang biasa digeser sebagai ke tengah. Laga ini juga bisa menjadi ajang unjuk kebolehan duet maut Kamara dan Ibrahimovic, keduanya secara matematis masih berpotensi untuk meraih gelar top skor.

Sebaliknya Orlando City harus kehilangan beberapa pemain pilarnya. Lini belakang menjadi yang paling parah karena Lamine Sane dan Jonathan Spector dipastikan absen. Duo mantan pemain klub Premier League ini sepanjang musim telah menjelma menjadi palang pintu pertahanan utama Orlando City. Hal ini membuat peluang Orlando untuk menahan serangan LA Galaxy semakin tipis.

Pertandingan ini diprediksi akan secara mutlak menjadi milik LA Galaxy dengan skor 2-0