Salah satu laga yang menyedot perhatian pencinta sepakbola terjadi pada kompetisi Premier League dengan mempertemukan Leicester menhadapi Man City di King Power Stadium. Kedua tin yang sedang bersaing memperebutkan posisi 2 klasemen tentu akan tampil dengan tim terbaik agar bisa mendulang hasil yang diinginkan oleh tim nya. Man City masih lebih dijagokan walau potensi Leicester untuk mengejutkan Man City.
Keadaan Kedua Tim
Leicester gagal membawa klub naik keperingkat 2 setelah hanya bermain imbang tanpa gol melawan Wolves. Bertemu langsung dengan pesaing di papan atas Man City di pekan ini Leicester tentu tidak ingin kembali gagal meraih poin. Pertemuan pertama tim nya harus mengakui keunggulan telak Man City tentu sudah memberi pelajaran berharga bagi skuad Leicester. Perfoma tim yang sedikit mengalami kemunduran harus segera dihentikan dan tim nya kudu bisa menaikan lagi level perfoma nya agar bisa meladeni tekanan dari Man City. Rodgers bakal sedikit mengalami masalah dengan tidak bisa bermain nya Choudhury karena kartu merah serta masih cedera nya Ndidi. Rodgers harus bisa menemukan satu sosok pemain yang bisa menjadi gelandang bertahan di lini tengah tim nya. Akan menjadi masalah besar jika hal tersebut tidak segera di atasi oleh tim nya. Para pemain hebat milik Man City tentu bisa mengagalkan misi tim nya dalam meraih kemenanga di laga panas ini.
Menjelang laga penting melawan pesaing di papan atas kubu Man City mendaoat kabar buruk yang harus di terima oleh tim nya. Man City dilarang bermain di kompetisi tertinggi di eropa Liga Champions dalam dua musim mendatang. Sebuah hukuman yang diberikan oleh UEFA atas pelanggaran serius terhadap financial Fair Play. Sebuah pukulan telah bagi Man City yang sangat mengingikan gelar juara Liga Champions. Meski bisa banding atas keputusan tersebut tentu hal ini bisa menjatuhkan mental para pemaim nya yang masih harus bersaing di 4 kompetisi musim ini walau di Premier League tim nya sudah hampir mustahil menjadi juara dengan selisih poin besar dari Liverpool.
Desas desus para pemain terbaik di skuad dan pelatih Guardiola akan terus mendapat sorotan media. Pihak klub berharap hal ini tidak mengangu persiapan Man City yang akan menjalani laga tandang ke King Power Stadium akhir pekan ini. Guardiola di minta untuk tetap membawa tim nya tampil maksimal dan fokus pada setiap laga musim ini. Kemenangan tetap menjadi target utama bagi Man City sebab tiga poin di laga ini akan bisa menjadi pelecut semangat tim nya dalam menjalani laga berat di tengah pekan melawan Real Madrid.
Lima Pertandingan Terakhir Leicester
15-02-2020 Wolves 0 – 0 Leicester
01-02-2020 Leicester 2 – 2 Chelsea
29-01-2020 Aston Villa 2 – 1 Leicester
23-01-2020 Brentford 0 – 1 Leicester
19-01-20 Leicester 4 – 1 West Ham
Lima Pertandingan Terakhir Man City
03-02-2020 Tottenham 2 – 0 Man City
30-01-2020 Man City 0 – 1 Man United
26-01-2020 Man City 4 – 0 Fulham
22-01-2020 Sheff United 0 – 1 Man City
18-01-2020 Man City 2 – 2 Crystal Palace
Prediksi Line Up Leicester
Coach : Brendan Rodgers
1 Schmeichel – 21 Pereira – 6 Evans – 4 Soyuncu – 3 Chilwell – 24 Mendyl – 15 Barnes – 10 Maddison – 8 Tielemans – 17 Perez – 9 Vardy
Prediksi Line Up Man City
Coach : Pep Guardiola
31 Moraes – 11 Zinchenko – 25 Fernandinho – 30 Otamendi – 2 Walker – 21 Silva – 8 Gundogan – 17 De Bruyne – 20 Bernardo – 10 Aguero – 26 Mahrez
Head to Head
Total Pertemuaan : 22 kali
Leicester Menang : 5 kali
Seri : 6 kali
Man City : 11 kali
Prediksi Ball Possession Leicester (40%) – Man City (60%)
Prediksi Skor
Leicester 2 – 2 Man City