Prediksi Bola Sampdoria Vs SPAL 2 Oktober 2018

Prediksi Bola Sampdoria Vs SPAL 2 Oktober 2018

Prediksi Bola Liga Italia Serie A – Pada prediksi bola hari ini, pekan ketujuh Liga Italia Serie A siap memanas dengan pertarungan dua tim kuat, antara Sampdoria melawan SPAL.
Kedua tim akan bertemu pada Selasa dini hari, 02 Oktober 2018 pukul 01:30 WIB di Stadion Comunale Luigi Ferraris, Genova, markas besar Sampdoria.

Sampdoria

Tuan rumah Sampdoria, siap menjamu tamu mereka, SPAL, pada pertandingan Serie A pekan ketujuh yang akan digelar Selasa mendatang. Meski tengah berada dalam tren negatif, namun Sampdoria  memiliki tekad kuat untuk kembali meraih kemenangan.

Berada di posisi kesembilan klasemen sementara Serie A, Sampdoria saat ini telah mengoleksi 8 poin dari enam penampilannya di Serie A, terpaut satu poin dari lawan mereka SPAL yang berada di posisi kedelapan klasemen dengan sembilan poin.

Melawan SPAL yang saat ini tepat berada di atasnya, Sampdoria tentunya akan berusaha untuk mengambil poin penuh demi mengakhiri tren negatifnya dan kembali ke jalur kemenangan. Karena dalam tiga pertandingan terakhir, mereka hanya berhasil meraih dua hasil seri dan satu kali kalah.

Melihat statistik permainan Sampdoria  di awal musim ini, bisa dibilang masih kurang mengesankan dan kurang kompetitif dan cenderung naik turun. Namun dalam enam pertandingan di Serie A yang telah mereka jalani musim ini, Sampdoria berhasil meraih dua kali kemenangan, dua kali seri dan dua kali kalah.

Dan pada pertandingan terakhirnya di liga, Sampdoria bermain imbang 0-0 dengan Cagliari. Jika menilik statistik pertandingan kandangnya di awal musim ini, Sampdoria   memiliki catatan yang variatif, karena dalam tiga pertandingan kandang yang telah mereka jalani di Seria A musim ini , mereka berhasil meraih satu kemenangan, satu seri dan satu kali kalah.

SPAL

Tim kuda hitam Serie A SPAL, siap melanjutkan petualangannya di Serie A musim ini meskipun dalam bentuk beberapa pertandingan terakhir mereka selalu pulang tanpa tanpa poin.

Berada di posisi kedelapan di klasemen sementara Serie A, SPAL siap mengamankan poin penuh jika ia tetap ingin berada di posisi sepuluh besar dan membuka kemungkinan untuk berada di posisi yang lebih baik.

Dilihat secara statistik, SPAL saat ini tengah berada performa yang kurang kompetitif dan tengah berada dalam tren negatif  setelah pada tiga pertandingan terakahir mereka hanya berhasil meraih satu. Terkahir mereka kalah 0-2 dari Sassuolo. Dalam enam pertandingan yang telah dijalaninya di Serie A musim ini, SPAL berhasil meraih tiga kemenangan, dan tiga kali kalah. Ini adalah hasil yang kurang memuaskan mengingat lawan mereka adalah Sampdoria. Salah satu tim yang kerap mengakhiri musim di posisi lima besar.

Buruknya dalam tiga pertandingan tandang yang telah mereka jalani di Serie A musim ini, SPAL hanya  berhasil meraih satu  kemenangan dan menelan dua kali kekalahan.

Head to Head

20/05/18 SEA SPAL 3 – 1 Sampdoria
30/12/17 SEA Sampdoria 2 – 0 SPAL

Prediksi

Dalam pertandingan ini Sampdoria adalah favorit juara. Meskipun jelas jika ini akan menjadi pertandingan yang sulit karena kedua tim sama-sama kuat. Tapi Sampdoria  lebih di unggulkan dibandingkan tim tamu, karena mereka adalah tuan rumah. Selain itu secara statistik mereka juga memiliki penampilan yang jauh lebih baik. Sedangkan lawan mereka, SPAL, meskipun penampilannya kerap mengejutkan, namun dalam beberapa pertandingan terkahir mereka tengah mengalami penurunan performa, dan secara psikologis, hal ini bisa terus berlanjut hingga ditemukannya momen kebangkitan.

Dilihat dari statistik pertemuan head to head keduanya, SPAL pernah berhasil mengalahkan Sampdoria. Pada pertemuan terakhir keduanya, SPAL berhasil mengalahkan Lille dengan skor 3-1 pada bulan Mei 2018 lalu.

Sampdoria = 54%
Seri = 26%
SPAL = 2O%